Tutorial Dasar Blogging, SEO, Desain, Komputer, dan Cara Mendapatkan Dolar dari Blogspot

Wednesday 15 February 2017

Mengatasi printer Canon mp287 error p22

Sangat sulit memang menerima kenyataan printer yang kita sayangi mengalami P22 diman eror seperti ini blum ada yang bisa menangani nya saya pribadi ada 2 printer canon P22 permasalahn nya bukan lah di Scaner nya tapi ada di mainboardnya..
berbeda memang dengan cara di blog teman2 yang lain yang merekomend kan kita harus ganti scaner
kasus ini saya alami sendiri yaitu printer canon 287 dan 237 kedua printer tersebut mengalami P22 muncul pada layar LED printer tersebut.
Mencari kesana kemari puluhan blog telah saya kunjungi dan semua mengharuskan saya mengganti Scaner pada printer tersebut.
Namun karena banyak printer yang keluar masuk ke tempat servis saya saya mencoba beberapa scaner dari printer2 lain dan ternyata hasilnya nihil alis tetap saja p22 pada kedua printer tersebut.
Namun setelah main board di ganti kedua printer berbeda tipe itupun kembali normal bahkan dengan scaner yang tadinya saya anggap rusak.

Saya rasa cara Mengatasi printer Canon mp287 error p22 ini kita harus mencoba beberapa tahap jangan langsung fokus ke Scaner.
Bisa jadi main board /jalur pada scaner nya ter putus periksalah terlebih dahulu mulai dari IC scaner sampai ke Socket tempat dimana kabel plaxyble scaner nya di tancapkan. supaya kita tau komponen apa yang harus di ganti.
Namun bagi yang tidak mau ribet anda bisa langsung mengganti mainboard nya langsung,
atau mencoba dengan mainboard lain yang normal apabila belum yakin.
Baru ganti scaner kalo sudah yakin bahwa mainboard sehat..
Itulah pengalamn saya yang berbeda mungkin dengan blog tetangga yang terlebih dahulu posting Mengatasi printer Canon mp287 error p22

Ini bukan doktrin bahwa anda harus percaya bahwa P22 merupakan kerusakan pada mainboard itu hanyalah pengalaman saya pribadi.
Karena P22 bisa muncul apabila :
1.  Ic Scaner Rusak
2.  Jalur ke secaner putus bisa resistor/yang lain bahkan palxsible nya bisa jadi tidak terpasang dengan baik.
3.  Scaner rusak di dalam scaner itu ada banyak komponen bisa jadi motor penggerak nya tidak bekerja/malah yang lain silhkan cek sendiri

Dan pada share kali ini kita fokus pada masalah SCANER terimakasih sudah menbaca curhatan saya..

Mengatasi printer Canon mp287 error p22 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Barodast

3 komentar:

  1. siiip... curhatnya ada isinya..

    ReplyDelete
  2. gam bisa tolong fotokan ic scanner mp237 yang mana ya?

    ReplyDelete
  3. gan bisa tolong fotokan atau videokan di youtube ic scanner mp237 yang mana ya? trims bantuannya gan

    ReplyDelete

Silahkan Tulis komentar anda di sini berikan kami keritik dan saran terbaik menurut anda namun kami harap sopan santun dari anda.. Terimakasih Untuk tidak spam.!!